Home » , , » Cara Mengganti bahasa di locahost phpmyadmin

Cara Mengganti bahasa di locahost phpmyadmin

Di Publikasikan oleh Belajar Komputer | Tuesday, 4 February 2014 | 21:44

Melanjurtkan dari postingan sebelumnya cara membuat database dan table dengan phpmyadmin sekarang saya ingin membahas tentang Cara Mengganti bahasa di locahost phpmyadmin  Pada saat saya install xampp versi terbaru, ada yang berbeda pada phpmyadmin. Bahasa yang digunakan oleh phpmyadmin bukan bahasa inggris maupun bahasa indonesia. Tentu saja ini membuat saya bingung karena saya tidak mengerti bahasa jerman :D
Bahasa yang digunakan pada phpmyadmin bisa diganti dengan cara sebagai berikut
  1. masuk ke phpmyadmin ketik http://localhost/phpmyadmin
  2. cari tulisan Anzeige-Einstellungen pada frame sebelah kanan. Ganti bahasa yang diinginkan pada Sprache – Language. Karena saya ingin menggunakan bahasa  inggris, saya pilih English
  3. phpmyadmin sudah berubah menjadi bahasa indonesia
phpmyadmin-language
phpmyadmin-language
Share this article :
Ping your blog, website, or RSS feed for Free

Random Post

Download GOM Player 2.2.56.5183 terbaru 2014
Posted On Fri Feb 07 2014

Melanjutkan dari artikel sebelumnya yang saya beri judul Cara Mengganti bahasa PhpMyadmin nah sekarang saya akan membahas tentang Gom Player terbaru GOM Player adalah software ...

Tips dan trik cara mengecek hardisk terkena bad sector atau tidak
Posted On Sun Jul 28 2013

P { margin-bottom: 0.08in; direction: ltr; color: rgb(0, 0, 0); widows: 2; orphans: 2; } Sahabat Balajar komputer. Tips dan trik cara mengecek hardisk terkena bad sect ...

Cara Mudah Membuat Like Facebook di Blog
Posted On Sun Sep 22 2013

Manfaat widget Like Box Facebook di Blog adalah pengunjung pada Blog sobat tau bahwa Blog tersebut juga mempunyai halamanya di Facebook dan pengunjung dapat menyukai halaman Blo ...

Root Samsung Galaxy Y
Posted On Fri Sep 20 2013

Anda pengguna Android? Pernahkah anda menemukan aplikasi yang tidak bisa di Instal padaSmartphone Androidkalian, terkadang beberapa Aplikasi memerlukan Hak Akses SuperUser untu ...

Download Game Gratis Gangstar Vegas APK + Data Free
Posted On Sat Sep 21 2013

Download Gangstar Vegas APK + Data Free - Roll up on a dangerous new trip through the City of Sin in the latest episode of the acclaimed open-world action game! Get ready fo ...

cara membuat database dan table dengan phpmyadmin
Posted On Tue Dec 10 2013

cara membuat database dengan phpmyadmin - pembuatan database dengan phpmyadmin sebenarnya gampang banget kok, syarat pertama yang harus di lakukan adalah menginstall xampp ata ...

Download Area

Artikel Disarankan

 
Support : Belajar-It.org | Belajar Komputer.com |
Template Modified by Belajar Komputer Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger Indoseia Copyright © 2013. Belajar Komputer - All Rights Reserved